15 Feb 2008

ASKAR WATANIA


ANTARA NASIONALISME DAN EKONOMI

Entah sampai kapan negeri ini selalu di berdaya negeri jiran (tetangga) Malaysia. Mulai dari penyiksaan Tenaga Kerja Indonesia yang tidak kunjung berakhir, pemukulan wasit karate dari Indonesia, bahkan kini tidak hanya menyentuh personal melainkan sudah menyangkut harkat dan martabat bangsa.

7 Feb 2008

SBY Minta Jumlah SMA dengan SMK Tidak Njomplang

JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono meminta Departemen Pendidikan Nasional (Depdiknas) segera menambah jumlah Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di setiap daerah. SBY menginginkan jumlah lulusan SMK mulai tahun ini tidak berbeda jauh dengan lulusan SMA (Sekolah Menengah Atas).

1 Feb 2008

Banjir,Era Nuh hingga Bang Yos

Oleh: Endang Suryadinata

Melihat besarnya banjir di Jakarta dan sekitarnya yang menewaskan 36 orang hingga Selasa (6/2) dan ratusan ribu mengungsi, penulis teringat banjir besar dalam berbagai peradaban umat manusia.